Dasar Digital Marketing

.

Admin
Dibuat oleh
Admin
Review
9.45 (9.8k+ reviews)

Dasar Digital Marketing

Pada masa yang serba digital seperti saat sekarang ini, banyak sekali peluang untuk menjadi seorang digital markeer. Maka dari itu banyak perusahaan juga yang membutuhkan peranan digital marketing yang kompeten untuk memajukan perusahaan mereka, maka dari itu pelatihan ini dimaksudkan untuk mempersiapkan peserta bekerja sebagai digital marketer. Peserta akan diajarkan pemahaman terkait digital marketing dasar hingga studi kasus yang akan dihadapi kedepannya dan bagaimana cara bekerja sebagai digital marketer.

Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta bisa bekerja di industri ataupun mampu membuka peluang usaha sendiri dengan memanfaatkan keahlian dan kemampuan digital marketing yang diperoleh dari pelatihan ini.

Apa yang akan anda pelajari

  • Peserta Mampu Mengidentifikasi Peluang Dalam Digital Marketing
  • Peserta Mengetahui Pentingnya Digital Marketing dalam Sebuah Bisnis
  • Peserta Mampu Mengidentifikasi Hal yang Harus Dilakukan Sebagai Seorang CEO
  • Peserta Memahami PPC dan Paid Social
  • Peserta Mampu Membuat Web Analytics & Tracking
  • Peserta Mampu Membuat Resume untuk Mendapatkan Pekerjaan Sebagai Digital Marketer

Disarankan

Pengenalan Digital Marketing
Materi 0 Jam
Praktik 2 Jam
Pengenalan Search Engine Optimization (SEO)
Materi 0 Jam
Praktik 2 Jam
Pengenalan Pay Per Click (PPC)
Materi 0 Jam
Praktik 2 Jam
Pengenalan SEO Melalui Google Trends
Materi 0 Jam
Praktik 2 Jam
Memahami Algoritma Google
Materi 2 Jam
Praktik 2 Jam
Keyword Reasearch Menggunakan Google Trends
Materi 4 Jam
Praktik 2 Jam
Optimalisasi Web dan Sosial Berdasarkan Hasil Keyword Research
Materi 8 Jam
Praktik 2 Jam
Pengenalan dan Pemahaman Google Ads
Materi 2 Jam
Praktik 2 Jam
Melakukan Keyword Research untuk Keperluan PPPC
Materi 4 Jam
Praktik 2 Jam
Pembuatan Ads Menggunakan Google Ads
Materi 4 Jam
Praktik 2 Jam
Facebook Business Manager (FBM) dan Instagram Ads
Materi 8 Jam
Praktik 4 Jam
Pengenalan Google Analytics
Materi 2 Jam
Praktik 2 Jam
Menganalisa Google Analytics Audiece Report
Materi 4 Jam
Praktik 2 Jam
Memahami Google Tag Manager
Materi 4 Jam
Praktik 2 Jam
Pembuatan Resume Mengunakan Canva
Materi 4 Jam
Praktik 2 Jam
Mengatur Strategi Relasi dan Interview
Materi 4 Jam
Praktik 2 Jam

Tentang Instruktur

Ramlan, S.Kom., M.Kom.

Ramlan, S.Kom., M.Kom.

Direktur
4.87 instruktur rating
1,533 reviews
23,912 siswa
1 kursus

Respon Siswa

4.93

Kursus rating
4132
150
50
32
1
  • ...
    Oscar Cafeo

    Beautiful courses

    This course was well organized and covered a lot more details than any other Figma courses. I really enjoy it. One suggestion is that it can be much better if we could complete the prototype together. Since we created 24 frames, I really want to test it on Figma mirror to see all the connections. Could you please let me take a look at the complete prototype?

  • ...
    Alex Morgan

    Beautiful courses

    This course was well organized and covered a lot more details than any other Figma courses. I really enjoy it. One suggestion is that it can be much better if we could complete the prototype together. Since we created 24 frames, I really want to test it on Figma mirror to see all the connections. Could you please let me take a look at the complete prototype?

Add Reviews & Rate

What is it like to Course?
dasar-digital-marketing
Rp.1.200.000 Rp.0
0% Off
  • Durasi
    2 bulan
  • Pembelajaran
    16
  • Terdaftar
    0 siswa
  • Bahasa
    Aland Islands
  • Skill level
    Beginner
  • Waktu
    06 April 2020
  • Sertifikasi
    Ya
  • Bagikan

Kursus Terbaru

Kursus Terkait

Temukan program sempurna Anda di kursus kami.